Writy.
  • BOGOR RAYA
  • NASIONAL
  • POLITIK
  • OLAHRAGA
  • KILAS
    • WISATA
    • EKONOMI BISNIS
    • UMKM
    • AGROBISNIS
    • SELEBRITIS
    • GALERI
No Result
View All Result
Writy.
  • BOGOR RAYA
  • NASIONAL
  • POLITIK
  • OLAHRAGA
  • KILAS
    • WISATA
    • EKONOMI BISNIS
    • UMKM
    • AGROBISNIS
    • SELEBRITIS
    • GALERI
No Result
View All Result
Writy.
No Result
View All Result
  • BOGOR RAYA
  • NASIONAL
  • POLITIK
  • OLAHRAGA
  • KILAS

Pohon Setinggi 20 Meter Tumbang Timpa Rumah di Mekarwangi Bogor

2 hari ago
in BERITA TERKINI, BERITA UTAMA, BOGOR RAYA
6 0
0
Pohon Setinggi 20 Meter Tumbang Timpa Rumah di Mekarwangi Bogor

Kondisi pohon setinggi 20 meter yang tumbang menimpa rumah warga di Mekarwangi, Kota Bogor.

Share on FacebookShare on WhatsappShare on TelegramShare on LineShare on Email

Juruketik.com – Hujan deras yang melanda wilayah Kota Bogor mengakibatkan sebuah pohon setinggi 20 meter tumbang menimpa rumah warga di Kelurahan Mekarwangi, Kecamatan Tanah Sareal pada Selasa, 4 November 2025.

‎
‎Berdasarkan laporan dari BPBD Kota Bogor, peristiwa tersebut terjadi sekitar pukul 14:45 WIB dan dilaporkan melalui pesan WhatsApp pada pukul 15.20 WIB.
‎
‎Kepala Pelaksana BPBD Kota Bogor, Dimas Tiko Prahadisasongko, menjelaskan bahwa pohon yang tumbang merupakan pohon alpukat dengan tinggi sekitar 20 meter. Pohon tersebut tumbang dan menimpa bagian depan rumah milik Ibu Nur yang beralamat di Kampung Masjid RT 03 RW 07, Kelurahan Mekarwangi, Kecamatan Tanah Sareal, Kota Bogor.
‎
‎”Tim kami langsung bergerak setelah menerima laporan. Personel TRC-PB BPBD Kota Bogor bersama unsur terkait tiba di lokasi pada pukul 15.30 WIB dan melakukan penanganan hingga selesai pada 16.40 WIB,” ungkap Dimas,
‎
‎Beruntung, dalam kejadian ini tidak ada korban jiwa maupun luka-luka. Namun, satu keluarga yang terdiri dari dua jiwa yakni Ibu Nur dan keluarganya, sempat terdampak akibat bagian depan rumah mereka tertimpa pohon.
‎
‎Upaya penanganan yang dilakukan meliputi assessment dan dokumentasi di lokasi kejadian, koordinasi tanggap darurat dengan instansi terkait, serta evakuasi pohon tumbang agar tidak menghalangi akses warga sekitar.
‎
‎Dalam kegiatan penanganan tersebut, unsur yang terlibat antara lain BPBD Kota Bogor, Damkar Kota Bogor, Kelurahan Mekarwangi, serta RT dan RW setempat.
‎
‎Dimas menegaskan bahwa hingga saat ini seluruh proses penanganan telah selesai dilakukan.
‎
‎”Assessment dan koordinasi di lokasi sudah tuntas, dan pohon tumbang berhasil dievakuasi dengan aman. Tidak ada kebutuhan mendesak yang diperlukan pascakejadian,” ujarnya. (3RY)

Tags: BPBD Kota BogorDimas TikoPohon Tumbang

BERITA LAINYA

Pemkot Percepat Pembangunan Gerai dan Pergudangan Koperasi Merah Putih di Kota Bogor

Pemkot Percepat Pembangunan Gerai dan Pergudangan Koperasi Merah Putih di Kota Bogor

by admin juruketik
6 November 2025
0

Juruketik.com - Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor melalui Dinas Koperasi, Usaha Kecil Menengah, Perdagangan, dan Perindustrian (KUKMDagin) menggelar Rapat Koordinasi (Rakor)...

Puncak Hujan Diprediksi Terjadi Desember hingga Januari, Pemkot Bogor Gandeng Forkopimda Antisipasi Bencana Hidrometeorologi

Puncak Hujan Diprediksi Terjadi Desember hingga Januari, Pemkot Bogor Gandeng Forkopimda Antisipasi Bencana Hidrometeorologi

by admin juruketik
5 November 2025
0

‎Juruketik.com - Pemerintah Kota atau Pemkot Bogor bersama Forkopimda Kota Bogor menggelar apel siaga tanggap darurat bencana hidrometeorologi di halaman...

Asyik Nonton Tv, Warga Bogor Kaget Lihat Ular di Plafon Rumah

Asyik Nonton Tv, Warga Bogor Kaget Lihat Ular di Plafon Rumah

by admin juruketik
4 November 2025
0

Juruketik.com - Petugas Dinas Pemadam Kebakaran (Damkar) Kota Bogor berhasil mengevakuasi seekor ular yang masuk ke rumah warga di Jalan...

Pohon Tumbang Timpa Angkot hingga Ringsek di Sukasari Bogor, Beruntung Tidak Ada Korban Jiwa

Pohon Tumbang Timpa Angkot hingga Ringsek di Sukasari Bogor, Beruntung Tidak Ada Korban Jiwa

by admin juruketik
3 November 2025
0

Juruketik.com - Hujan deras disertai angin kencang yang melanda Kota Bogor menyebabkan kejadian pohon tumbang di Jalan Sukasari, Kecamatan Bogor...

Next Post
Asyik Nonton Tv, Warga Bogor Kaget Lihat Ular di Plafon Rumah

Asyik Nonton Tv, Warga Bogor Kaget Lihat Ular di Plafon Rumah

Puncak Hujan Diprediksi Terjadi Desember hingga Januari, Pemkot Bogor Gandeng Forkopimda Antisipasi Bencana Hidrometeorologi

Puncak Hujan Diprediksi Terjadi Desember hingga Januari, Pemkot Bogor Gandeng Forkopimda Antisipasi Bencana Hidrometeorologi

Pemkot Percepat Pembangunan Gerai dan Pergudangan Koperasi Merah Putih di Kota Bogor

Pemkot Percepat Pembangunan Gerai dan Pergudangan Koperasi Merah Putih di Kota Bogor

Rekomendasi

Sah jadi Ketua Demokrat Kota Bogor! Anita Primasari Mongan Bakal Serahkan Kepengurusan Baru ke KPU Besok

Sah jadi Ketua Demokrat Kota Bogor! Anita Primasari Mongan Bakal Serahkan Kepengurusan Baru ke KPU Besok

7 Agustus 2022
Polresta Bogor Kota Gelar Shalat Gaib dan Doa Bersama Bareng Suporter

Polresta Bogor Kota Gelar Shalat Gaib dan Doa Bersama Bareng Suporter

3 Oktober 2022 - Updated on 4 Oktober 2022

Berita Populer

  • Punya Rumah Subsidi Pertama? Ini Perintilan yang Sering Dilupakan Pasutri Baru

    Punya Rumah Subsidi Pertama? Ini Perintilan yang Sering Dilupakan Pasutri Baru

    56 shares
    Share 22 Tweet 14
  • Polisi Bongkar Kasus Mafia Tanah di Puncak Bogor, Pengusaha Properti Dibui usai Serobot Lahan PTPN

    39 shares
    Share 16 Tweet 10
  • Anggota DPRD Edi Kholki Kecam Trans7 Buntut Tayangan Singgung Kyai dan Santri Ponpes Lirboyo

    37 shares
    Share 15 Tweet 9
  • Mengintip Hutan Organik Megamendung: Rimba yang Tersisa di Tengah Kepungan Vila dan Resort

    34 shares
    Share 14 Tweet 9
  • Jalan Sementara Batutulis Bogor Siap Digunakan, Anggota DPRD: Keselamatan jadi Prioritas

    33 shares
    Share 13 Tweet 8
JURU KETIK

Selamat Datang di Juruketik.com
Portal Berita yang dikelola oleh PT JURUKETIK MEDIA DIGITAL - SK Kemenkumham : AHU-044948.AH.01.30.Tahun 2022

Hubungi Kami

No Result
View All Result
  • BOGOR RAYA
  • NASIONAL
  • POLITIK
  • OLAHRAGA
  • KILAS
    • WISATA
    • EKONOMI BISNIS
    • UMKM
    • AGROBISNIS
    • SELEBRITIS
    • GALERI

© 2025 JNews - Premium WordPress news & magazine theme by Jegtheme.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist