“Objek yang terbakar adalah ruang penyimpanan,” kata M Ade Nugraha.
Saat ini, api sudah berhasil dipadamkan setelah 7 Unit Damkar Kota Bogor diturunkan ke lokasi kebakaran.
“Penanganan api berlangsung 20 menit. Keadaan sudah aman terkendali,” ucap dia.
Adapun, ditambahkan M Ade Nugraha, dari kejadian ini, pemilik pabrik plastik bernama Korean Sutanta ditafsir mengalami kerugian mencapai Rp700 juta. (Adm)